Tentang Aku

ketika kita ingin memilih nilai 100 atau 70? maka kebanyakan orang berebut memilih nilai 100. namun kalau di kasih tau susahnya perjuangan mencapai 100, maka orang akan memilih dan puas cukup 70. hanya sedikit yang memilih 100 dengan konsekuensinya perjuangan beserta kesungguhan azzam (tekad) yang sempurna.

Perkenalkan..,Saya :

Foto saya
Grobogan, Jawa Tengah, Indonesia
Kusampaikan bahwa rasa menggelora akan menjadikan diri kuat tanpa ada lelah bahkan raut wajah pucatpun tidak ada, kecuali hanya menggapai Ridho-nya. PIN BB : 7E61CA7A

Jumat, Oktober 19, 2012

Ikhlas, Kerja keras, Sabar, Mujahadah (Bersungguh-sungguh) dan Istiqomah

Padang 19/10/2012, Pukul 21:47


Ketika malam mulai menaungi jiwa, dan merasakan malam sangat pendek, dan kala lelah maka bangkit engkau pemuda!!!!!! kurangi tidurmu tidak ada alasan untuk capek dan tidak ada alasan untuk berkeluh kesah dan bahkan sakit.

Memang   badan engakau mempunyai Hak atas jiwamu dan engkau pun bisa-bisa saja santai-santai dalam melakukan aktivitas dalam berkarya namun engkau harus  tahu dan engkau dengar bahwa.., Ragamu Cukup Kuat untuk menopang bahumu untuk tetap tegak, tanpa bongkok dan engkau adalah tumpuan peradaban

Kala engkau menjadi Pribadi yang biasa-biasa saja maka engkau saya pastikan hanya seorang yang memual dan engkau hanya banyak lamunan  hidup akan kesenangan yang engkau dapatkan hanya melakukan kecil dan ingin mendapatkan sebesar-besarnya.

Engkau harus tahu sahabat bahwa manisnya perjuangan 10000000000000 kali tak terhingga maka ia akan gterbayarkan dengan 1 kali keberhasilan/kesuksesan/nilai maksimal dan dalam  rangka memperoleh keunggualan dalam bersaing.

Kalau engkau masih saja bingung,,maka segera ambillah Musyaf mu dan Tilawahlah dengan pelan dan tartil.., maka engkau akan merasakan kesejukan yang namanya ketemtraman dalam jiwa karena itulah Al-Quran sebagai pedoman hidup.

Engkau sangat mudah dalam menggemparkan dunia.. cukup dengan Kesungguhammu dalam menaklukkannya untuk menggapai ridho-Nya di Akhirat!!!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar